"Esensi kehidupan adalah cinta. Jika kau tak menemukan cinta disana, maka hijrahlah. Ibu adalah lambang cinta terbesar yang ada di dunia, jika ibu tidak bisa menterjemahkan cinta kepada anak-anaknya, maka anak-anaknya akan keluar rumah tanpa mengenal apa itu cinta."
-Dik doang (Konser Singing Toilet, TIM, 2 Februari 2014)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar